
Saat perang sipil (1861–1865), dikenal seorang Jenderal dari pihak Union (Utara) yang bernama Joseph Hooker (13 November 1814 – 31 Oktober 1879). Jenderal ini sering membawa wanita-wanita penghibur untuk menemaninya di kota New Orleans sepanjang masa perang sipil. Oleh anak buahnya, wanita-wanita ini diberi nama "Hooker's Division".
Lama-kelamaan kata "Division" menghilang, dan akhirnya wanita-wanita dengan profesi demikian mendapat mendapat sebutan "hooker" hingga sekarang.
0 comments:
Post a Comment